Monday, October 2, 2017

Wedding at Auditorium Adhiyana Wisma Antara

Setelah pacaran kurang lebih 2 tahunan, di tahun 2015 sang pacar (yang sekarang jadi suami) akhirnya datang ke rumah untuk meminta ijin ke ortu untuk meminang gue ihihi.Senang sekali rasanya hati ini akhirnya laku juga cyiin.

Setelah diberi restu dari kedua belah ortu kita mulai mempersiapkan segala kebutuhan resepsi. Tadinya bingung juga mau mulai darimana, setelah baca-baca dari berbagai sumber ternyata disarankan dimulai dari gedung dulu karena itu yang paling susah. Dan ternyata emang bener! Susah banget cari gedung yang pas, pas harga, pas lokasi dan pas designnya.Tadinya naksir gedung Sasana Kriya yang lokasinya di Taman Mini Jakarta Timur, harganya juga masih masuk, tapi kata ortu gue jangan disitu karena jalan menuju kesana macet, dan pihak suami juga kurang setuju karena mereka kebanyakan orang Jakarta Barat, jadi kejauhan begitu. Yak, jadi segala gedung di Jakarta Timur dicoret, gedung di Jakarta Barat juga dicoret karena kebanyakan dari pihak gue rumahnya di Jakarta Timur. Supaya kedua belah pihak senang akhirnya diputuskan cari gedung yang di Jakarta Pusat saja, aduh tapi harganyaaaa mau nangis gue (dulu kita memutuskan untuk bayar pernikahan sendiri jadi budget terbatas).

Selain posisi, checklist dibawah ini juga wajib:
- Muat untuk 300 undangan (sekitar 600-700 orang)
- Harus berkarpet
- Langit-langit tinggi
- Harus ada lift karena banyak tamu-tamu yang sudah tua pakai kursi roda
- Ga boleh harus naik turun tangga, karena alasan yang sama seperti diatas
- Harus gampang parkir, jangan sampe tamu-tamu pada kerepotan cari parkir
Banyak banget syaratnya yah ^_^;

Setelah 1 bulan pencarian lewat internet, liat-liat foto dan review orang-orang, akhirnya didapatkan 2 pilihan yang pas di hati. K-link Tower di Gatot Subroto dan Wisma Antara di jalan Medan Merdeka Selatan.

K-link Tower

Pertama kita survey yang K-Link Tower, sukaaaa banget sama gedungnya. Langit-langit tinggi, full carpet di dalem ballroomnya, AC dingin terus yang gue suka banget bagian depan ballroom yang akan dijadiin bagian penerima tamunya bagus. Harga pun masih masuk budget (40jutaan sudah termasuk biaya lain-lain). Tadinya udah mau deal nih sama yang ini tapi sayang beribu sayang, mba Mustika selaku penanggung jawab gedungnya susah sekali dihubungi. Ditelpon sulit, di-email ga bales-bales. Akhirnya kita memutuskan untuk ga pake gedung itu. Mau deal aja sulit gimana nanti waktu ngurus ini itu, bisa snewen saya.

Wisma Antara - Auditorium Adhiyana

Selanjutnya kita survey ke auditorium Adhiyana di gedung Wisma Antara, lokasinya oke banget sih. Bener-bener di tengah Jakarta (iya lah, depannya monas!). Gedungnya udah agak tua tapi bagus. Tempat parkir luas karena dia ada gedung parkir sendiri, tidak perlu khawatir. Ballroomnya full carpet, langit-langit lumayan tinggi, terus gue seneng sama design ballroomnya klasik-klasik gitu, jadi sesuai sama tema yang gue mau.

Cuma sayang ACnya kurang dingin menurut gue. Terus bagian depan ballroomnya untuk bagian penerima tamu kurang oke, ga semewah si K-Link Tower.

Tapi sudah lah ya paling tidak dia memenuhi semua checklist, dan yang terpenting HARGA amat masuk budget! Waktu itu biaya gedung + biaya lain-lain (charge listrik dsb) hanya 15juta saja! Kita jadi punya budget lebih untuk dialokasikan ke catering hehehe.


Wedding at Auditorium adhiyana in wisma antara

Pelaminan

Di hari itu kami langsung bertemu dengan pengurus gedungnya, Bu Ning, yang baik hati dan keibuan. Tapi gedung yang kualitas, lokasi dan harganya bagus itu pasti populer, walaupun waktu itu masih setahun sebelum tanggal pernikahan yang gue inginkan, tapi tanggal yang gue mau uda di booked orang. uhuhuuuu.....Tapi untung kami ga begitu ribet soal tanggal, jadi yasudah lah tanggal yang mana saja, yang penting hari sabtu. Akhirnya diputuskan, kami booked tanggal 27 Agustus 2016. :)

Akhirnya pencarian gedung berakhir, tapi perjalanan masih panjang haha. Proses selanjutnya gue post di artikel lain aja ya biar ga sepet liat tulisan kebanyakan. See you! (Other article: Wedding - Dwi Tunggal Citra Catering, Wedding - Biaya Yang Harus Dipersiapkan Untuk Pernikahan)


P.S: Bonus foto-foto dari pernikahan gue

Wedding at Auditorium adhiyana in wisma antara
 Gerbang pengantin masuk


Wedding at auditorium adhiyana in wisma antara
 Lokasi akad nikah


Wedding at auditorium adhiyana in wisma antara



Wedding at auditorium adhiyana in wisma antara



Wedding at auditorium adhiyana in wisma antara



Wedding at auditorium adhiyana in wisma antara



Wedding at auditorium adhiyana in wisma antara


Kredit: Decor - Janur Kuning




14 comments

Make your dreams wedding come true at HIS PATRA JASA (New Concept) . Get “Cashback up to 40jt NOW!!! dengan hanya booking fee 5jt kamu udah bisa buat lock tanggal, harga dan promonya lohh! Paket pernikahan terlengkap sudah termasuk Gedung, Catering, Dekorasi, Rias & Busana/Bridal, Photography, Entertainment, MC, Wedding Car, WO & Wedding Consultant yang akan membantu acara pernikahan anda! Jadi capeng gak usah ribet untuk urusin semuanya sendiri. For more detail info: 081218066818 Visca

REPLY

Hai brides to be,

Kami dari Sanggar Bridesisters House ingin menawarkan paket wedding start dari harga Rp. 6.500.000 dengan promo free sewa kebaya perdana (untuk model dan warna sesuai dengan pilihan capeng). Kami juga menyediakan paket wedding premium dengan top MUA dan kebaya dari designer ternama.

Silahkan cek contact kami yaa di instagram @bridesistershouse

See you! xo

REPLY

Make your dreams wedding come true at HIS GRAHA ELNUSA. Get “HONEYMOON MALDIVES 5D4N NOW!!! dengan hanya booking fee 5jt kamu udah bisa buat lock tanggal, harga dan promonya lohh! Paket pernikahan terlengkap sudah termasuk Gedung, Catering, Dekorasi, Rias & Busana/Bridal, Photography, Entertainment, MC, Wedding Car, WO & Wedding Consultant yang akan membantu acara pernikahan anda! Jadi capeng gak perlu ribet untuk urusin semuanya sendiri. Wedding Package start 150jutaan lhooo.. For more detail info: 081218066818 Visca

REPLY

Bagi capeng yang masih bingung mulai dari mana mempersiapkan pernikahan di 2019, kita dari WO mantenankuapik(start 6jt) bisa bantu :

Venue
Catering
Dekorasi
MUA/Rias
Sewa Busana
Entertainment
Photography/Videography
DLL

Mau dengan konsep rustic, classic, vintage, shabby chick, fairy tale bak royal wedding, glamour, minimalist, garden/outdoor, wedding, cherry blossom bahkan konsep pernikahan adat.

Dan yg paling penting semua item diatas sesuai dengan budget yg kamu punya sekarang.

Konsultasikan segera ke 0811944202 (WA only)

Nikah 2019, deal sekarang (2018) supaya nggak kena kenaikan harga!

📩 woplannermantenankuapik@gmail.com
IG : WOmantenankuapik
Wa : 0811944202
Line : Womantenankuapik
FB : WOmantenankuapik
Linkedin : WOmantenankuapik

REPLY

Dear capeng yang mau menikah tp bingung cari gedung, HIS K-LINK Tower Gatot Subroto hadir utk anda,dg lokasi yg sangat Strategis, dan sdh ALL in package , NO RIBET, semua kita yg urus..kalian tinggal duduk manis, package include ;
-GEDUNG
-CATERING
-DEKORASI
-RIAS & BUSANA
-PHOTO&VIDEO
-PROMO CASHBACK!!
-etc..

Luxury place with affordable price
hub. marketing HIS K-LINK Tower 081319797403 (VISKA)

REPLY

HIS CORP present,
Wedding Package at Patra Jasa Office Tower
PATRA JASA YUDISTIRA BALLROOM (New Concept)
(Jl. Jend. Gatot Subroto Kav 32-34 Jakarta Selatan):

- Fasilitas Gedung kapasitas 1500 orang (Full AC & Full karpet),
- Free Parking gedung 10 slot
- Dekorasi,
- Catering 800 pax,
- Rias & Busana, hingga 22 orang
- Entertainment,
- Photography,
- Tim WO 8 orang + MC
- 1 orang Wedding Consultant
- Mobil Pengantin Alphard
- Homeland Residence Patraland 3 kamar, 2 lantai, dan private pool 2D1N


FREE HONEYMOON 3D2N at Ayana Resort, Bali + Voucher flight / Logam Mulia 5gr (tanpa diundi) & masih banyak lagi

Get That All Special Package with booking fee Rp 10 juta to save your date and prices.


HIS Wedding Patra Jasa : 081808851721 (Wishnu)

REPLY

Paket Pernikahan di HIS K-LINK TOWER
PAKET SUDAH TERMASUK:
1. Venue FULL CARPET di K-LINK TOWER BALLROOM
2. Catering
3. Dekorasi All Area
4. Paket Make Up & Busana
5. Dokumentasi
6. Music Entertainment
7. MC Hits Jakarta
8. Wedding Organizer (WO)
9. Wedding Car
10. Wedding Consultant
BONUS PROMO:
Honeymoon Japan 5D4N + Voucer Flight & Masih banyak lagi
silahkan menghubungi 081290005219 / Farika

REPLY

Paket Pernikahan di HIS K-LINK TOWER
PAKET SUDAH TERMASUK:
1. Venue FULL CARPET di K-LINK TOWER BALLROOM
2. Catering
3. Dekorasi All Area
4. Paket Make Up & Busana
5. Dokumentasi
6. Music Entertainment
7. MC Hits Jakarta
8. Wedding Organizer (WO)
9. Wedding Car
10. Wedding Consultant
BONUS PROMO:
Honeymoon Japan 5D4N + Voucer Flight & Masih banyak lagi
silahkan menghubungi 081290005219 / Farika

REPLY

Boleh minta contact person Wisma Antara?

REPLY

Hallo para calon pengantin..
Lagi cari-cari gedung pernikahan?
Yuk mampir ke HIS Graha Elnusa di Jl. TB Simatupang kav.1B Jakarta Selatan letaknya strategis, parkiran luas, dan sudah all in package (Gedung, Dekorasi, Catering, Rias Busana, Entertainment, Fotografi dan juga WO)
Spesial bulan Ramadhan CASHBACK sampai 30 juta dan dapatkan juga FREE Honeymoon ke Bali 3D2N dan HAMPERS by The Harvest juga lho!!
For more info and detail please kindly contact INES 085887972972 as your Wedding Consultant :)

REPLY

Hy all, lagi butuh wo/catering intuk 800 paxdi wisma antara .
Siapa tau ada yg rekomendasi kan wo nya.
Mohhon info price list nya ke no 082112927773.

Terima kasih

REPLY

Terimakasih, Artikelnya sangat bermanfaat.
Oh ya sekedar informasi, bagi yang membutuhkan Sewa AC Jakarta untuk berbagai event yang akan diselenggarakan bisa hubungi kita Arthur Teknik.

Salam Blogger Min.

REPLY

Sudah punya rencana nikah tapi masih bingung cari wedding organizer yang tepat? Kami dari HIS K-LINK TOWER GRAND BALLROOM kami sudah menyediakan all in package jadi anda tidak perlu repot cari vendor lain karena semua sudah kami yang handle.
All in package include:
- Gedung (FULL AC & FULL KARPET)
- Catering
- Dekorasi
- Rias & Busana
- Bridal
- Entertainment
- Photography
- Wedding Organizer
- Bonus (MC, WEDDING CAR, HONEYMOON KE JEPANG, LOGAM MULIA)

For more info and detail:
Marketing & wedding consultant
Mira 083899440355 (WA)

REPLY

Bagi Bride and Groom to be yang masih bingung mulai dari mana mempersiapkan pernikahan di 2019, kita dari WO HoneyBee Organizer (start 6,5jt) bisa bantu :

* Venue
* Catering
* Dekorasi
* MUA/Rias/Bridal
* Sewa Busana
* Entertainment
* Photography/Videography
* Wedding Organizer dan Wedding Planner
* Undangan
* Sovenir
* Mobil Pengantin
* Hand Bouquet, Coursage(Bunga Dada)
DLL

Mau dengan konsep rustic/vintage, 2D, 2D Kaca, 3D, fairy tale bak royal wedding, glamour, minimalist, garden/outdoor, cherry blossom bahkan konsep pernikahan adat.

Dan yg paling penting semua item diatas sesuai dengan budget yg kamu punya sekarang.

Konsultasikan segera ke 085711091996(WA or call)

Nikah 2020, deal sekarang (2019) supaya nggak kena kenaikan harga! :)

📩 WO.honeybee@gmail.com
IG : @HoneyBee.Organizer
WA : 085711091996
FB : HoneyBee Organizer

REPLY

Pink Cat Diary . 2017 Copyright. All rights reserved. Designed by Blogger Template | Free Blogger Templates